Rabu, 04 Januari 2017

Sistem Informasi Geografi


Definisi SIG

SIG (Sistem Informasi Geografi) merupakan program komputer yang sangat bermanfaat khususnya dalam dunia perencanaan wilayah dan kota terutama dalam hal penyajian informasi-informasi secara grafis. SIG dapat menyajikan suatu data dengan jelas serta lengkap, dengan menggunakan SIG presentasi dapat disajikan dengan lebih baik karena terbantu dengan fitur-fitur pengolahan dan penyajian data yang dimiliki oleh aplikasi SIG yang baik. Teknologi SIG menggabungkan data spasial dengan spasial yang lain didalam satu system. System ini menawarkan suatu kerangka yang konsistenuntuk analisa geografi. Dengan menggabungkan peta dan spasial informasiyang lain dalam bentuk digital, SIG bisa digunakan untuk manipulasi danpenampilan yang terbaru dari pengetahuan SIG dan cara yang sangat menarik.

 

  • Komponen Pada SIG

    Perangkat Keras (Hardware)
    Perangkat Lunak (Software)
    Manusia (Brainware)
  
  • Perbandingan Peta Dengan SIG
    Kelebihan peta manual
    Mudah untuk dibawa 
    Mudah untuk dipakai
    Bentuk standar
    Umum
    Teknologi biasa

    Kekurangan peta manual

    Bahan tidak stabil
    Biaya tinggi waktu updating 
    Format ruwet
    Memakan tempat penyimpanan
    Susah untuk memperbaharui

     Kelebihan SIG

    Sangat efisien untuk lapisan peta yang baik
    Cepat untuk cek update
     Pemeliharaan data per unit murah
    Data atribut dan peta mudah dimanipulasi dengan mudah
    Interaktif antara peta dan computer

     Kekurangan SIG
    Biaya tinggi serta pemeliharaan terus menerus
    Biaya tinggi untuk data awal
    Perlu keahlian khusus
    Kompatibilitas data sulit
    Output hard copy dalam skala peta mahal
     
Pemanfaatan SIG
  • Perencanaan Pembangunan 
  • Inventarisasi Sumber Daya Alam 
  •  Pemasaran Produk Industri






Tidak ada komentar:

Posting Komentar